SEKEPAL ASPAL TALK | ISSUE 14 | WITH YAYAHOLIC – QUEENLEKHA CHOPPERS

Posted on 1 April 2017
by Sekepal Aspal

Kembali di Sekeapl Aspal Talk edisi 14. Kali ini kita akan ngobrol santey dengan kanjengmas Satria Agung atau lebih dikenal sebagai Yayaholic dari QueenLekha Choppers, Jogjakarta. Dibawah sedikit ringkasan obrolan kami dengan Yayaholic.

@sekepalaspal : Cerita dikit dong mase tentang asal mulanya QueenLekha Choppers?

@queenlekha_choppers : Awal mulanya ga punya duit ngerjain tralis terus, makanya coba main kastem montor ben duite rodo okeh..wkakaka

@queenlekha_choppers : wes yo rasah tekon-tekon meneh, kuotaku entek wkwkwkwk

@sekepalaspal : Hahahaha…..okay, terima kasih maseee…cukup sekian pertanyaan dari kami..haha

@queenlekha_choppers : trasferi pulsa sek!

@sekepalaspal Pertanyaan berikutnya ya beb…(2.) Kenapa old school chopper mas? Padahal dulu kan maen tril juga. Kenapa ga bikin yang model-model scrambler atau tracker gitu?

@queenlekha_choppers : Sak karepku toh..yang maen saya kok situ ngatur-ngatur…wek wek….hahaha

@sekepalaspal : loooh and kok arogan sekali mas?

@queenlekha_choppers : organisasi sayap kiri…hahaha…piss

@sekepalaspal : hahahha…cobak dijawab yang serius deen…ini serius lhooo

@queenlekha_choppers : Dulu trail karena ikut balap motocross…punggung sakit, sekarang di bengkel bikin olskool chopper aja, soalnya belum belajar yang lain….cukup? Puas?

@sekepalaspal : iyoweeess cukuuupp…daripada diomelin. Lanjuuuutt next…(3.) Kalo menurut sampeyan, perkasteman ini akan sekedar menjadi trend musiman saja atau masih akan berkembang lebih besar lagi?

@queenlekha_choppers : Harus dijawab atau jangan-jangan sampeyan udah tau jawabannya tapi pura-pura ga tau? Wkwkwk

@sekepalaspal : Loooooh orang kita nanya lhooo ini…ya serius nanya dong…beneraaan deeeh beb

@queenlekha_choppers : Semoga langgeng, biar bisa dapet makan mas…dan kustom kulture ga cuma motor…mobil, lifestyle, banyak mas…*sokbijakaja

@queenlekha_choppers : Kok ra selesai-selesai to iki sesi tanya jawabnya, aku selak rakuat ngguyu dewe…

@sekepalaspal : Bwahahahaha…katanya masnya juga hobi mobil American Classic ya?…sekarang kok jarang main mobil Mas?

@queenlekha_choppers : Masih kok, cuma invisible…banyak kerjaan motornya geng! Dapur butuh ngebul loh…

@sekepalaspal : Okeiiiy.. pertanyaan berikutnya. (4.) Semakin banyak temen-temen yang mulai kastem motor sekarang…kira-kira menurut sampeyan yang karya-karyanya keren siapa aja nih?

@queenlekha_choppers : Semua keren-keren! Aselik endonesa!

@sekepalaspal : Okay, next (5.) Kenapa 3kelasmalam, kenapa ga mulai pagi sampe sore?

@queenlekha_choppers : biar beda! Karean beda itu baik…wkwkwkw…nek awan turu…

@sekepalaspal : Bwahahahah…okeeiy, pertanyaan terakhir dari kami. (6.) Denmas kan terlibat sebagai salah satu narsum di film #1000kilometer, dari 3 pemeran utamanya, siapa yang menurut sampeyan paling kharismatik? Apakah @ucuplawless, @radioshark atau @ehanstock?

@queenlekha_choppers : produdernya! Hebat, berani produksi film keren! Kalau pemerannya temen saya sedeng semua! Hahaha

@sekepalaspal : bahahahhaa…jadi yang paling ngganteng yang mana? Pliss jawab yang jujur.

@queenlekha_choppers : BERAT!

@sekepalaspal : buahahahaha….okeiiiy, terima kasih sudah mau meluangkan waktunya maseee…Semoga bisa terus berkarya di dunia perkasteman Indonesia. Sampai jumpa di keriaan berikutnya beb *kecupkeningremesbiji

@queenlekha_choppers : love, piss and gaul! Maju terus kastem Indonesia, salam hangat terdasyat! *smoochh!

 

Untuk obrolan lengkapnya bisa langsung dicek di IG @sekepalaspal….cheers!!

 

Sekepalaspal.com. 2016. All rights are reserved.

PILIH JAM PEMUTARAN

Kamu hanya bisa memilih satu dari enam kali pemutaran yang tersedia.

 

 

DAPATKAN TIKETNYA DENGAN MENGISI FORM DI ATAS

Kami mempunyai 60 tiket nonton film gratis yang bisa kamu menangkan. Kami alokasikan tiket-tiket tersebut sebanyak 10 tiket di tiap jam pemutaran. Kapasitas mini theater kami adalah sebanyak 78 kursi per pemutaran. Silakan daftar di bawah ini, dan pilih jam pemutaran film yang kamu inginkan. Para pemenang akan diacak dan hanya para pemenang yang beruntung yang akan mendapatkan email konfirmasi dari kami. Untuk yang belum beruntung, kamu bisa membeli tiket di outlet penjualan tiket seharga Rp 25.000.

OUTLET :

Lawless Jakarta, Jl. Kemang Selatan 8 No.67K

 

7 AGUSTUS 2016 - JOGLO
JERUK PURUT COMPOUND

Sebuah film semi dokumenter tentang budaya custom roda dua dan perjalanan yang tak terlupakan. 1000 Kilometer mengisahkan tentang 3 teman baik yang terinspirasi oleh Sekepal Aspal photography book dan memutuskan untuk melibas jalanan Jawa sampai Bali untuk menemui secara langsung beberapa tokoh yang terdapat di dalam buku itu. Film ini menggabungkan komprehensi sejarah budaya custom roda dua lokal dan modernisasinya, dengan keseruan petualangan khas Indonesia dan latar alamnya yang indah.

Dibintangi oleh: Syafwin Ramadhan Bajumi, Yusuf Abdul Jamil, Raihan Ahmad Ramdhani
Sutradara: Ilham Nuriadi
Penulis: Sammy Bramantyo
Produser: Adita K Bramantyo
Eksekutif Produser: Roni Pramaditia, Rizky Rosianto, Rahmat Wirabakti, Sammy Bramantyo
Produksi: Sekepal Aspal

Alamat Kantor

SEKEPAL ASPAL
JL. KEMANG SELATAN 8 NO.63 B3
JAKARTA SELATAN 12730

 

Business Hour
Mon - Fri : 09.00AM - 17.00
Sat - Sun : 09.00 - 15.00

 

Media

Kirim Pesan